Rayakan HAN 2024 & Tahun Baru 1446 H, Dharma Wanita Persatuan Disdikbud Kota Subulussalam Gelar Kopetisi Cilik

DETIK ACEH

- Redaksi

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:12 WIB

6018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam – Dinas Pendidikan dan Kubudayaan (Disfikbud) kota Subulussalam kegiatan unik namun menyetuh kepedulian lebih tehadap Anak yang dilaksanakan di Aula Disdik dan diprakarsai oleh Ibu – ibu Dharma Wanita Persatuan (DWP) dinas itu sendiri, Rabu (24/7/23)

Terpantau oleh media ini, cara Disdik Merayakan Tahun Baru 1446 Hijriah dan Hari Anak Nasional ( HAN ) ini tergolong unik karena tidak pernah dilakukan sebelemnya oleh Dinas – dinas lainnya di kota Subulussalam ini dan bahkan mungkin di Kab/Kota lainnya di Indonesia. Digagas oleh Disdik, di Selenggarakan oleh DWP Disdik dan Anak yang ikut berkopetisi Anak – anak mereka sendiri;

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tapak Anak – anak itu riang gembira dengan kegiatan tersebut, seakan mereka Benar – benar merasakan hari mereka didukung oleh para orang yang menyayangi mereka ( Ibu/Ayah ) mereka. Mereka berlomba sesama mereka, ada lomba Azan, Hafalan Suah pendek, dan Menggambar/Mewarnai. Bukan tentang siapa tampil sebagai Juara, tapi mereka fokus disidi kebersamaan dalan merayakan hari mereka yakni Hari Anak dan Tahun Baru Islam

Berikut Pesan – pesan M. Sahrul Harahap, S.Pd Kadisdikbud kota Subulussalam terkait kegiatan Unik ini, ” Untuk Ibu – DWP Disdik agar aktif dalam kegiatan guna mempererat Silaturrahmi, memberi Dukungan serta Semangat kepada suami Masing – masing agar terus berkarya dalam menjalankan tugas;

 

 

Kegiatan perlombaan Anak – anak yang diselenggarakan ini bertujuan Mengasah Kemampuan serta Membangun Mental anak. Selain itu merupan upaya membuat Anak – anak senang gembira dalam merayakan hari anak nasional, sekaligus untuk Memupuk Minat dan Bakat anak sejak dini”, pungkasnya

Tampil sebagai pemenang lomba Azan Fadil putra dari Alzamian/Sekdis, lomba hafalan Surah Pendek Kaila, putri dari M. Sahrul Harahap/Kepala Dinas, Hafalan Surah pendek kategori SD Fadil putra dari Alzamian/Sekdis, lomba Menggambar Ulfa putri dari Rizaldi/Bid. Kebudayaan, dan lomba Mewarnai Cila putri dari Alzamian/Sekdis

Mr padank FRN.

Berita Terkait

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Tes Uji Mampu Baca Al-Qur’an Paslon Walikota dan Wakil Walikota
Miliki 18 Paket Narkoba, Dua Pengedar Ditangkap Satres Narkoba Polres Subulussalam
Penemuan Jenazah Wanita di Klinik Kecantikan
Kapolres Subulussalam Hadiri Rangkaian Acara Kirab Api PON XXI Aceh – Sumut 2024
Mantan Aktivis Subulussalam Hadiri Deklarasi Bintang Faisal
Polres Subulussalam Siagakan Personel Amankan Tahap Pendaftaran Paslon Walikota dan Wakilnya
Siap Amankan Pilkada, Polres Subulussalam Gelar Apel Operasi Mantap Praja Seulawah 2024
Bergek Akan meriahkan Deklarasi Pasangan Bintang-Faisal

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 07:18 WIB

Puluhan ASN Nagan Raya Terima SK Masa Pensiun Bank Aceh Gelar Sosialisasi

Kamis, 5 September 2024 - 09:51 WIB

Irvan Koordinator GMNR Siap Dukun Pasangan JOZ For Bupati Nagan Raya.

Rabu, 4 September 2024 - 16:47 WIB

Pasangan JOZ Silahturahmi Dan Konsolidasi Para Partai Politik Pengusung

Selasa, 3 September 2024 - 18:59 WIB

Ahmad Efendi Terpilih Ketua Tim Pemenagan JOZ Kecamatan Beutong.

Senin, 2 September 2024 - 12:09 WIB

Para Ketua PAC PDI Perjuangan Tapteng Tolak Keputusan DPP dan Minta Usung Amin Pardomuan Napitupulu-Mahmud Efendi

Senin, 2 September 2024 - 12:04 WIB

Ketua DPRK Demisioner Jonniadi Ucapan Selamat Kepada Anggota DPRK Periode 2024 – 2029.

Senin, 2 September 2024 - 07:36 WIB

Ratusan Relawan BATAVIA FOR JOZ Bersama Tim Pemenangan JOZ Seunagan Timur Solid

Minggu, 1 September 2024 - 08:20 WIB

Ratusan Nelayan Di Aceh Barat Deklarasi Cagub Cawagub, Bustami – Tu Sop

Berita Terbaru