Kepsek SMA Negeri 1 Badar Agara Jarang Ngantor, Sekolah Dirundung Berbagai Masalah

DETIK ACEH.COM

- Redaksi

Kamis, 2 November 2023 - 14:15 WIB

5019 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane , Detik Aceh.com | Oknum Kepada Sekolah (Kepsek) SMA Negeri 1 Badar kabupaten Aceh Tenggara yang berlokasi di Jalan Kutacane-Belang Kejeren dikabarkan jarang masuk kantor. Kini keberadaan sekolah tersebut dirundung berbagai macam persoalan. Berdasarkan informasi yang dihimpun waspada Indonesian.com Kamis (2/11/23) bahwa oknum kepala sekolah jarang sekali masuk kantor untuk menjalankan tugas dan fungsi selaku Kepsek. Alhasil kondisi sekolah pun kini amburadul.

“Seharusnya beliau selaku kepala sekolah harus setiap saat menjalankan tugas untuk mengontrol kehadiran para guru, kemudian melakukan rapat bulanan, mengevaluasi kinerja guru Tugas,
Merencanakan program sekolah;
Mengelola Standar Pendidikan Nasional, Melaksanakan Pengawasan dan Evaluasi; Melaksanakan kepemimpinan sekolah; dan.
Mengelola Sistem Informasi Manajemen Sekolah. Akan tetapi selama ini Kepsek SMA Negeri 1 Badar jarang sekali masuk kantor sebagaimana mestinya.

Selanjutnya berdasarkan penelusuran waspada indonesian.com pada Kamis (2/11/23) kelokasi SMA Negeri 1 Badar, salah seorang oknum guru yang tidak mau disebutkan namanya mengatakan bahwa oknum Kepsek kami jarang sekali datang atau ngantor. Jikapun beliau datang paling hanya sekitar beberapa menit saja. Kemudian beliau langsung pulang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250 banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Padahal saat ini sekolah kami dirundung berbagai macam persoalan diantaranya, honor wali kelas sudah sejak lama tidak dibayarkan. Kemudian rapat bulanan dengan komite sekolah dan dewan guru tidak pernah lagi. Bahkan menurut informasi yang kami terima, beliau juga sudah pernah di tegur oleh pihak Kantor dinas Pendidikan Cabang Aceh Tenggara, karena beliau selaku kepala sekolah jarang masuk apa lagi mengontrol sekolah. Sedangkan terkait pembayaran honor wali kelas, sampai saat ini tidak ada titik terang nya. Padahal seluruh siswa-siswi, setiap bulan tetap bayar uang komite sekolah kepada bendara yang mencapai puluhan juta rupiah setiap bulan. Akan tetapi uang yang dipungut tersebut, entah rimba nya.

Seharusnya pembayaran honor untuk guru wali kelas, bisa dibayarkan setiap bulan yang sisihkan dari dana komite Itu. Karena kami sebagai guru wali kelas sudah menjalankan tugas dan fungsi kami sesuai prosedur dan aturan program siswa. Untuk itu kami sangat berharap kepada pihak dinas Pendidikan Cabang Aceh Tenggara, supaya bisa memberikan sansi tegas terhadap Kepsek tersebut. Harap mereka sebagai tenaga guru.

Kemudian terkait buruknya kualitas dan situasi SMA Negeri 1 Badar, yang dirundung berbagai persoalan, waspada indonesian.com mencoba untuk mengkonfirmasi Kepsek ibu Nelly Ernita SPd, melalui seluler nya, namun sayangnya sampai berita ini ditulis belum mendapat klarifikasi. Karena saat dibubungi tidak handphone beliau tidak aktif. Kemudian pesan yang disampaikan lewat WhatsApp juga tidak ada jawaban. [Hidayat]

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pileg 2024 Mendatang Roy Hendra Purnomo Siap Berjuang Untuk Menjadi Ketua Fraksi Hanura DPRK Agara
dr Bukhari Pinim Tergugah Hatinya Untuk Melakukan Perbaikan Oprit Jembatan Natam Agara
Kegiatan Penyuluhan Narkoba di Kecamatan Deleng Pokisen Agara Terkesan Hanya Menghabiskan Dana Desa
Miris, Oknum Pengulu Kute Lawe Sekerah Agara Sebut: Dana Tambahan Tahun 2023 Mengalami Kerugian, Ketua Lsm Penjara Angkat Bicara
LIRA : Polres Aceh Tengah Diduga Tutup Mata Terkait Proyek Lanjutan Jalan Pedalaman Ketol Karena Gunakan Galian C Ilegal
Diduga Ada Kejanggalan Soal Pembunuhan Pengusaha Di Agara, LIRA Dorong Polisi Bongkar Aktor Intelektual
Ruas Jalan Nasional Aceh Tenggara sedang di kerjakan oleh Balai Pemeliharaan Jalan Nasional “
Pemilik Wisma Jambu Alas Kutacane Aceh Tenggara Ditemukan Tewas

Berita Terkait

Selasa, 28 November 2023 - 06:50 WIB

Jelang Masa Kampanye, Muspika Blangpegayon Berikan Pembinaan Kepada Linmas

Selasa, 28 November 2023 - 06:43 WIB

Koramil 08/Blangpegayon Hadiri Apel Gabungan Pengecekan Linmas Dalam Rangka Kesiapan Dalam Pemilu Serentak

Sabtu, 25 November 2023 - 16:35 WIB

Kabupaten Gayo Lues Jadi Tuan Rumah Upacara HUT PGRI dan Hari Guru Nasional Tingkat Provinsi

Sabtu, 25 November 2023 - 15:28 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Pimpin Upacara Hut PGRI dan Hari Guru Nasional Tahun 2023

Sabtu, 25 November 2023 - 14:42 WIB

Bukan Hari Guru Biasa, Tahun ini Gayo Lues tuan Rumah

Sabtu, 25 November 2023 - 06:42 WIB

Apabila Tak kunjung di Proses Pembayaran Rekanan Dikjar Gayo Lues,Ancam Lakukan Penyegelan 2 RKB

Jumat, 24 November 2023 - 09:32 WIB

Berkat Keseriusan Anggota DPRK Dan Pemerintah Daerah Gayo Lues, Mimpi Inen Samdani Jadi Kenyataan

Senin, 20 November 2023 - 09:43 WIB

Tingkatkan Kedisiplinan, Babinsa Koramil 03/Bkj Ajarkan PBB Kepada Siswa SMP

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi kembali Terima Satu Pucuk Senjata Api Rakitan dari Masyarakat

Selasa, 28 Nov 2023 - 08:50 WIB

HUKUM & KRIMINAL

Penyidik Polda Aceh Serahkan Abu Laot beserta Barang Bukti ke Jaksa

Selasa, 28 Nov 2023 - 08:36 WIB

recreativ-verification=bNmU9vMfQsZNMwzfeVDO0EZkMdFjYZu8XNfVzMJs